Seni merangkai bunga saat ini sangat populer dikalangan masyarakat baik dari usia remaja sampai dewasa, dengan menerapakan perpaduan desain dan warna untuk menciptakan suasana menggunakan bunga, dedaunan dan aksesoris lainnya ternyata dapat mencuri perhatian banyak orang. Seni merangkai bunga juga memiliki beberapa manfaat yang sangat baik yaitu:
kecerdasannya yaitu mendapatkan kemampuan baru, meningkatkan kemampuan mengingat dan bservasi, menstimulasi beberpa indera dan menambah pengetahuan baru.
Merangkai bunga juga dapat memberikan manfaat bagi kondisi fisik tubuh, seperti mengembangkan dan menambah kemampuan dasar dari gerakan motorik.
Warna-warna khas maupun aroma yang dimiliki bunga-bunga dapat menumbuhkan kebahagiaan dan merilekskan pikiran.
Melalui kegiatan ini kita dapat mempererat hubungan dengan kerabat, menambah jaringan dengan orang luar dan berinteraksi dengan masyarakat.
Hobi merangkai bunga ini tidak mengenal background maupun umur seseorang. Bahkan kegiatan merangkai bunga ini dapat menumbuhkan ketertarikan melebihi sebuah hobi.
Apabila kita memiliki kemampuan merangkai bunga dan mengembangkannya, maka usaha ini dapat dijadikan ladang untuk memperoleh penghasilan.
Jadi langsung aja yuk,
It,s Time To Creative