1. pembuatan gula kelapa merupakan salah satu sumber pendapatan masyarakat dikelurahan benjala. 30 sampai 60 pohon kelapa dioleh menjadi gula kepala setiap hari dari 30 sampai 60 pohon tadi bis amenghasilkan sekitar 30 sampai 60 kg gula kelapa yang harga sekitar Rp.8.000 sampai Rp.15.000 perkilonya. prosesnya sebenarnya sangat mudah hanya saja disaat pengambilan airnya diatas pohon kelapa itu yang berat karna harus naik tangga yang terbuat dari batang bambu yang sekitar ketinggian 7 sampai 15 meter ketinggian. tunas kelapa yang diiris iris parang tajam agar airnya keluar setelah itu disiapkan salah satu wadah penampungan air kelapa sekita 10 liter air perkiraan 8 jam proses penampungan airnya penuh. setelah itu ditaruh diatas wayang besar setelah itu dipanaskan sekitar 6 jam setelah mengalami perubahan warna maka diaduk sampai mengeras setelah itu diasiapkan wadah atau tempat gula sesuai model gula yang kita inginkan. kalau masyarakat kelurahan benjala memakai tempurung kelepa sebagai modelnya yang beratnya sebiji sekitar 1.5 per kilogramnya . begitulah proses air kelapa sampai menjadi gula kelapa.