Melalui program Ayo Belajar Mbatik kita mengembangkan kembali potensi yang dulu pernah ada. Beberapa orang warga Giri dulunya menjalani profesi sebagai pembuat batik tulis. Melalui kegiatan ini kami bisa mengenalkan batik tulis kepada para pecinta batik tulis dengan berbagi pengetahuan membatik. Batik korasi yang diproduksi dapat dijadikan oleh-oleh / souvenir bagi para tamu yang datang ke Giri.