Simpur adalah desa di kecamatan Belik, Pemalang, Jawa Tengah, Indonesia. Wilayah Desa Simpur dikelilingi oleh beberapa sungai, yaitu Sungai Paku, Sungai Comal, Sungai Wakung, Sungai Bela, dan Sungai Gandu. Desa Simpur dikelilingi juga oleh bukit-bukit di sekitarnya, dan terletak di sebelah timur Gunung Slamet. Desa Simpur terbagi menjadi beberapa pedusunan 1.Barong 2.Krikil 3.Exodan 4.Kali Urang 5.Kali Subah 6.Mrica 7.Binangun 8.Gunung Tukung 9.Karang Anyar 10.Gempol 11.Cengis 12.Kampung Baru 13.Simpur 14.Soka Raja 15.GeGe 16.Kampung Barong[butuh rujukan] Kepala Desa Simpur Suyud Haryono Jaenudin Haryono Plt. Poniman Desa wisata simpur adalah desa wisata dengan konsep ekowisata dan wisata alam . Dengan unsur kebudayaan dan agama yang masih melekat di masyarakat desa simpur dan terkusus di wilayah giri Curug barong , sebagai aset desa dengan keindahan air terjun tertinggi di wilayah selatan kabupaten Pemalang , sebelumnya di desa sikasur ada desa wisata sikasur yang mempunyai aset desa dengan keindahan air terjun bengkawah ( Curug bengkawah ) .
Belum ada homestay