Tari daerah yang dimainkan berjudul Tari Mojang Priangan yang menceritakan keceriaan dan kecantikan wanita-wanita di tanah sunda. Tari ini juga merupakan bentuk tarian sunda modern dengan gerakan terdiri dari gerakan memutar, goyangan pinggul, dan gerakan tangab jaipong Tim yang ada di tarian ini adalah : Anggi, Lisna, Rifa, dan Imel. Teman-teman menarikan ini karena memiliki minat untuk bisa menari jaipong juga karena keinginan untuk berkontribusi pada acara kampung sendiri. Kegiatan anggota sehari-hari adalah pelajar kelas 3 SMK dan mahasiswa.