Para pengunjung akan diajarkan untuk dapat mengalih-aksarakan nama masing-masing kedalam aksara Jawa dan selanjutnya diajarkan untuk mengukir / nyerat di permukaan lembaran daun lontar. Dan proses terakhir adalah pemberian warna berupa tinta dengan bahan alami yang berfungsi mengawetkan lembaran-llembaran lontar itu sendiri.