Pada zaman nenek moyong Lesung merupakan alat untuk menumbuk padi untuk di jadikan beras, dengan mengunakan lupang dan alu, gabah yang sudah kering di taruh di lumpang/lesung lalu kita tumbuk menggunakan alu. untuk melestarikan alat tersebut maka pengelola membikin paket gejug lesung yang biasanya dimainkan sekitar 5 sampai 7 personil.